PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN TAKE AND GIVE TERHADAP KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIS MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN MATEMATIKA STKIP YPM BANGKO
Hidayati Rais Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mendeskripsikan kemampuan pemecahan masalah matematis yang diajarkan dengan model pembelajaran take and give lebih baik daripada